
Dandim 0813 Bojonegoro, Letkol Kav Donova Pri Pamungkas langsung mengarahkan titik – titik lokasi yang akan dibangun dan menjelaskan fungsi dan keuntungan bagi masyarakat dalam pembangunan sehingga manfaat kedepannya masyarakat akan lebih mudah dalam menjalani aktivitas sehari-hari. Wadan Kobangdikal mengujungi lokasi Musholla yang akan direhab, jalan yang akan di paving, dan Rumah yang tidak layak Huni.
Selesai mengunjungi lokasi TMMD Brigjen TNI (Mar) Gunung Heru TWJ, SH beserta Rombongan meninggalkan lokasi kembali ke Surabaya, Harapan Wadan Kobangdikal dalam pengerjaannya akan berjalan lancer dan sesuai waktu target yang telah direncanakan, dan selamat bekerja kepada para Prajurit TNI agar tetap semangat dan berhasil dalam tugasnya, Ujarnya sebelum masuk ke mobilnya. (arf)
0 komentar:
Posting Komentar