Senin, 12 Juni 2017


KABARPROGRESIF.COM : (Bangkalan) Bulan suci Ramadhan benar-benar dimanfaatkan oleh Koramil 0829/07 Labang Labang bersama Polsek Labang bersama-sama membagikan takjil bagi para pengemudi mobil dan pengendara sepeda motor yang melintas serta masyarakat sekitar pos pam Jl. Raya Labang, Kecamatan Labang Kabupaten Bangkalan.  Minggu (11/6/2017)

Danramil 0829/07 Labang Kapten Inf M. Sahri mengatakan, “kita lakukan kegiatan sosial ini sebagai mewujudkan rasa kepedulian kepada masyarakat dan mendekatkan diri di tengah masyarakat dengan membagikan takjil,” ujarnya.

Dalam kegiatan bagi takjil bersama, ia mengucapkan terima kasih atas dukungam dan suport demi menjalin hubungan yang baik serta dapat menciptakan rasa aman bagi masyarakat. (arf)

0 komentar:

Posting Komentar

Narkoba

Koperasi & UMKM

Terus Kobarkan Semangat Perjuangan Arek-arek Suroboyo 10 Nopember 1945 untuk memberantas Korupsi, Terorisme dan Penyalahgunaan Narkoba

Translate

Hukum

Metropolis

Nasional

Pidato Bung Tomo


Hankam

Popular Posts

Blog Archive