Rabu, 12 Desember 2018
Rabu, Desember 12, 2018
progresifonline
Hankam
No comments
KABARPROGRESIF.COM : (Banggai) Atraksi Gabungan Jet Sky oleh Komunitas Jet Sky Banggai akan turut memeriahkan peringatan Hari Nusantara (Harnus) Tahun 2018. Aksi para raider Jet Sky gabungan yang terdiri dari Lantamal VI Jet Sky Club dan raider lokal dari Kabupaten Banggai ini terlihat pada saat melaksanakan latihan pada pelaksanaan Gladi bertempat di Pelabuhan Tangkiang Kecamatan Kintom, Kabupaten Banggai, Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng), Rabu, (12/12/2018).
Aksi mereka pun terlihat jadi pusat perhatian para pengunjung dari masyarakat Kabupaten Banggai yang berkerumun memenuhi pelabuhan Tangkiang.
"Atraksi Jet Sky ini merupakan salah satu demo yang akan ditampilkan di acara puncak peringatan Hari Nusantara pada tanggal 13 Desember 2018 yang nantinya akan mengisi acara hiburan untuk masyarakat Kabupaten Banggai yang hadir pada saat itu", Ujar Dansatgas Harnus tahun 2018 Kolonel Laut (P) Andri Kristanto.
Untuk itu, diharapkan kehadiran seluruh masyarakat Kabupaten Banggai untuk memeriahkan event bertaraf Nasional ini yang juga rencananya akan dihadiri para pejabat pemerintahan , instansi maritim dan Pemerintahan Daerah Kabupaten Banggai tentunya, lanjut Dansatgas Harnus tahun 2018 ini.(arf)
Related Posts:
Komandan Brigif 2 Marinir Tutup Lattekpas Taruna AAL Korps MarinirSidoarjo - KABARPROGRESIF.COM Komandan Brigif 2 Marinir Kolonel Mar Arip Supriyadi, S.H., M.M., M.Tr.Hanla secara resmi menutup Latihan Praktek Pasukan (Lattekpas) Taruna AAL Tingkat IV Angkatan 69 Korps Marinir di Lapangan R… Read More
TNI AL Gagalkan Penyelundupan Pekerja Migran Indonesia Non Prosedural Di Perairan Pertamina, Tanjung UbanRiau - KABARPROGRESIF.COM TNI Angkatan Laut (TNI AL) kembali menggagalkan penyelundupan 28 orang Pekerja Migran Indonesia (PMI) non prosedural yang diamankan oleh Pangkalan TNI AL (Lanal) Bintan di Perairan Pertamina, Tanjung… Read More
Sebanyak 20 Penerbang Muda TNI AL Selesaikan On Job TrainingSidoarjo - KABARPROGRESIF.COM Sebanyak 20 Penerbang Muda TNl AL berhasil menyelesaikan On Job Training (OJT) Perwira Remaja Penerbang TNI Angkatan Laut TA 2024 di Komando Latihan Penerbangan Angkatan Laut (Kolat Penerbal), Pu… Read More
Lettu Laut (T) Sukadi Juara 1 Lomba MHQ HUT ke-68 Penerbangan TNl ALSidoarjo - KABARPROGRESIF.COM Perwira pertama dari Wing Udara 2 Puspenerbal Juanda, Lettu Laut (T) Sukadi keluar sebagai juara 1 pada Lomba MHQ (Musabaqoh Hifdzil Qur'an) Juz ke-30 dalam rangka HUT ke-68 Penerbangan TNl AL ta… Read More
Kasal Terima Courtesy Call Dubes Turki, Ini Yang DibicarakanJakarta - KABARPROGRESIF.COM TNI Angkatan Laut (TNI AL) berkomitmen untuk terus menjalin kerjasama yang baik dengan negara sahabat, kali ini Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali didampingi para Pej… Read More
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar