Jumat, 15 September 2023

KABARPROGRESIF.COM: (Jakarta) Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini mengusulkan agar pendidikan inklusif atau sekolah luar biasa (SLB) menjadi ranah Kemensos.Ia mengaku ingin berdiskusi dengan Mendikbudristek Nadiem Makarim dan Menag Yaqut Cholil Qoumas untuk membahas dan menindaklanjuti."Terus terang...

Kamis, 14 September 2023

KABARPROGRESIF.COM: (Surabaya) Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya bersama Kementerian Agama (Kemenag) Surabaya, dan Pengadilan Agama Surabaya segera melangsungkan kegiatan Isbat Nikah Massal di Ballroom The Empire Palace Surabaya, pada 19 September 2023, yang akan diikuti oleh 225 pasangan. Selain...

KABARPROGRESIF.COM: (Jakarta) Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menjatuhkan sanksi Peringatan kepada empat penyelenggara Pemilu karena terbukti melanggar Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP).Sanksi tersebut dibacakan dalam sidang pembacaan putusan sebanyak lima perkara yang digelar di Ruang...

KABARPROGRESIF.COM: (Surabaya) Kepuskopal Koarmada II Kolonel Laut (S) M. Nuryanto, S.E., diwakili oleh Kebid Idmin Puskopal Koarmada II Kolonel Laut (KH/W) Uciek Darmayani Prasetyawati, S.T., M.A.P., resmi menutup Pelatihan Perkoperasian Pengawak Puskopal dan Primkopal jajaran Koarmada II Surabaya...

KABARPROGRESIF.COM: (Surabaya) Kapuskodal Koarmada II Letkol Laut (P) Donny Abraham Diman, menghadiri acara Maritime Information Sharing Workshop (MSIW) Tahun 2023 yang diselenggarakan oleh Information Fusion Centre - Indian Ocean Region (IFC-IOR), bertempat di Hotel Radisson Gurugram India. Kamis (14/9).Dengan...

KABARPROGRESIF.COM: (Jakarta) Membengkaknya jumlah tenaga honorer bagian administrasi di pemerintahan daerah (Pemda) justru "menyedot" belanja anggaran yang seharusnya digunakan buat pembangunan kesejahteraan masyarakat, atau pembuatan dan peningkatan fasilitas umum. “Belanja modal yang betul-betul...

KABARPROGRESIF.COM: (Jakarta) Panglima TNI Laksamana Yudo Margono menolak usulan memperbaiki Lembaga Pemasyarakatan Militer (Lemasmil). Mantan Kepala Staf TNI Angkatan Laut (KSAL) itu justru meminta narapidana dicampur dengan ayam agar merasa jera. "Makanya saya enggak mau kemarin untuk diajukan...

KABARPROGRESIF.COM: (Surabaya) Otoritas Jasa Keuangan (OJK) berkomitmen untuk terus meningkatkan kualitas SDM Sektor Jasa Keuangan, khususnya bagi industri Pasar Modal, dengan bersama perwakilan asosiasi industri/profesi, lembaga sertifikasi profesi, lembaga pelatihan dan akademisi menyusun Rancangan...

KABARPROGRESIF.COM: (Jakarta) Dahlan Iskan telah diperiksa KPK sebagai saksi dalam kasus korupsi liquefied natural gas (LNG) atau gas alam cair di PT Pertamina. Dahlan menyebut mantan Dirut Pertamina Karen Agustiawan telah ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus tersebut.Dahlan awalnya keluar...

KABARPROGRESIF.COM: (Jakarta) Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian mengatakan, membengkaknya tenaga honorer bagian administrasi di lingkungan pemerintah daerah (Pemda) justru membebani anggaran. Tito menuturkan, banyaknya tenaga honorer menjadi salah satu modus yang dilakukan kepala daerah...

KABARPROGRESIF.COM: (Jakarta) Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia (Kapolri) Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengatakan, pihaknya terus memperkuat personel untuk mengamankan situasi di Pulau Rempang, Kepulauan Riau, secara persuasif. Sebab, sempat terjadi bentrokan di Pulau Rempang karena...

KABARPROGRESIF.COM: (Batam) Kejaksaan Negeri (Kejari) Batam menetapkan eks pegawai Kantor PT Pegadaian area Batam berinisial SH (31) sebagai tersangka dugaan korupsi pengelolaan anggaran pemasaran tahun 2018-2021 senilai Rp 1,1 miliar. Uang itu, diduga digunakan SH untuk membeli mobil baru dan...

Narkoba

Koperasi & UMKM

Terus Kobarkan Semangat Perjuangan Arek-arek Suroboyo 10 Nopember 1945 untuk memberantas Korupsi, Terorisme dan Penyalahgunaan Narkoba

Translate

Hukum

Metropolis

Nasional

Pidato Bung Tomo


Hankam

Popular Posts

Blog Archive